Resep: makanan enak Gulai Cumi Isi Telur DEBM

Kumpulan resep Online Enak dan Lezat

Gulai Cumi Isi Telur DEBM.

Gulai Cumi Isi Telur DEBM Kamu dapat harus Gulai Cumi Isi Telur DEBM menggunakan 23 bahan dan 6 Langkah. Inilah cara kamu masak itu.

Bahan-Bahan Gulai Cumi Isi Telur DEBM

  1. Siapkan 1/2 Kg , Cumi Ukuran Sedang.
  2. Siapkan 75 ml , Santan Cair Kemasan.
  3. Siapkan 3 Buah , Cabai Rawit.
  4. Siapkan 4 Siung , Bawang Merah.
  5. Siapkan 4 Siung , Bawang Putih.
  6. Siapkan 1 Sdm , Cabai Merah Giling.
  7. Siapkan 1/2 sdt , pala & merica bubuk.
  8. Siapkan 1/2 Sdt , Ketumbar Bubuk.
  9. Siapkan 2 Biji , Cengkeh & Kapulaga.
  10. Siapkan 2 Buah , Kemiri.
  11. Siapkan 2 Buah , Asam Kandis.
  12. Siapkan 3 Lembar , Daun Jeruk.
  13. Siapkan 1 Buah , Serai.
  14. Siapkan 2 Lembar , Daun Salam.
  15. Siapkan 1 ruas jari , kunyit.
  16. Siapkan 1 Ruas , Jahe & Lengkuas.
  17. Siapkan 1 Batang , Daun Bawang.
  18. Siapkan 2 Buah , Jeruk Nipis.
  19. Siapkan Secukupnya , Garam & Penyedap Rasa.
  20. Siapkan , ISIAN CUMI-CUMI.
  21. Siapkan 3 Butir , Telur Ayam.
  22. Siapkan , Garam.
  23. Siapkan Secukupnya , Tusuk Gigi.

Cara pembuatan Gulai Cumi Isi Telur DEBM

  1. Cuci bersih cumi-cumi, buang tulang tengahnya, dan beri perasan jeruk nipis. diamkan sampai siap di isikan isian telur.
  2. CARA MENGISI ISIAN CUMI : Pecahkan telur di mangkuk, kocok lepas, beri sedikit garam dan dadar telur sambil di aduk-aduk. Setelah telur matang, angkat dan siap di masukkan ke dalam cumi-cumi. Dan tutup bagian atas cumi dengan tusuk gigi, lalu siap di masak.
  3. Cuci bersih batang daun bawang, lalu iris-iris sesuai selera.
  4. Haluskan bumbu bawang merah, bawang putih, jahe, kemiri, kunyit, ketumbar, merica, pala, dan cabai rawit. Lalu Geprek Batang serai dan lengkuas. Kemudian siap di tumis.
  5. Tumis bumbu halus sampai harum, tambahkan 1 sdm cabai merah giling, daun salam, daun jeruk, batang serai dan lengkuas yg sdh di geprek, kapulaga, cengkeh, asam kandis, garam, dan penyedap rasa secukupnya.
  6. Setelah itu tambahkan air secukupnya. Lalu masukkan santan. Aduk terus dan masukkan cumi yg sudah di isi. Dan tambahkan irisan daun bawang. Masak selama ± 6 menit. Setelah matang, angkat dan siap di sajikan 😊.